Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Ibu Pertiwi Berduka

Gambar
Sumber : google Akhir-akhir ini, Indonesia berduka. Sering sekali mengalami bencana alam. Mulai dari tanah longsor, angin kencang, gunung meletus, bahkan berpotensi terjadi tsunami di beberapa perairan di Indonesia. Untuk di kota Malang sendiri, selama tahun 2018 terjadi 223 bencana. Sedangkan di kabupaten Malang terjadi 71 bencana. Data itu berdasarkan rilis dari BPBD kabupaten Malang dan kota Malang. Sementara di berbagai kota di Indonesia, ada beberapa kejadian bencana yang terjadi diantaranya, ada Gempa di Lebak Banten bulan Januari, Longsor di Brebes bulan Februari, Gunung Sinabung yang kembali meletus dibulan April, Gempa di Lombok bulan Agustus, Gempa dan Tsunami di Palu dan Donggala bulan September, dan yang juga menjadi perhatian publik adalah tsunami di Selat Sunda bulan Desember 2018. Apabila di total, menurut BNPB ada 1.999 bencana yang terjadi di Indonesia. Untuk awal bulan Januari ini saja, sudah berkali-kali terjadi gempa yang tidak jarang sampai 5,6 Skala Ri